Menjadi seorang lansia bukanlah suatu hal yang mudah. Jalan yang telah ditempuh para lansia untuk sampai pada saat ini sudah sangat panjang, dengan berbagai kisah yang dilalui dan banyak perubahan yang terjadi dalam kehidupan membuat lansia memerlukan pegangan dalam kehidupannya. Agar hidup tetap terarah dan sejalan dengan berbagai perubahan, dimensi spiritual sangat diperlukan untuk membantu membentuk lansia yang tangguh. Dalam mewujudkan hal tersebut, peran utama berada ditangan lansia itu sendiri, keluarga, serta masyarakat di sekitarnya. Dengan terciptanya dimensi spiritual yang kuat diharapkan lansia dapat menjadi lebih baik dan lebih tangguh dalam menghadapi segala permasalahan yang terjadi dalam hidupnya.
PDF : File Artikel

Isi naskah artikel yang dimuat pada Golantang seluruhnya menjadi tanggungjawab penulis atau di luar tanggungjawab panitia